Minggu, 11 Januari 2009

Object Oriented Programming (OOP)

Menurut (Adi Nugroho 2005:4) pemprograman berorientasi objek adalah suatu cara baru dalam berfikir serta berlogika dalam menghadapi masalah-masalah yang akan dicaoba-diatasi dengan bantuan komputer.

Menurut (Sholiq 2006:21) Objek oriented merupakan paradigma baru dalam rekayasa perangkat luak yang memandang system sebagai kumpulan objek-ojek diskrit yang ssalng berinteraksi. Yang dimaksud berorientasi objek adalah bahwa mengorganisasikan prangkat lunak sebagi kumpulan objek-objek diskrit yang bekerjasama antara informasi atau struktur data dan prilaku yang mengatur.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar